Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Dampak negatif dari globalisasi adalah …
A. Kehidupan masyarakat cenderung bersifat individualistis dan rasa kegotongroyongan semakin menipis.
B. Memudahkan berbagai kegiatan manusia
C. Menambah wawasan seseorang dan mendorong seseorang untuk berpikir kritis dan logis
D. Berbagai pengaruh budaya asing dapat memperkaya budaya lokal
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ujian Nasional Matematika SMP/MTs 2012/2013 › Lihat soalRoni diperbolehkan ibunya untuk mengambil permen dari sebuah kantong. Dia tidak dapat melihat warna permen tersebut. Banyaknya permen dengan masing-masing warna dalam kantong tersebut ditunjukkan dalam grafik berikut.
Berapa peluang roni mengambil sebuah permen warna merah?
A. 10%
B. 20%
C. 25%
D. 50%
Iman Kepada Rosul - PAI SD Kelas 4 › Lihat soal
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini!
(1) Tanda beriman kepada para nabi dan rasul adalah membenarkan kenabian dan kerasulan mereka.
(2) Hidup sejalan dengan sunnah Nabi Muhammad Saw adalah bukti keimanan kita kepada Nabi Muhammad Saw.
(3) Teguh dalam memegang kebenaran, dan gigih dalam memperjuangkan agama Allah Swt, adalah perilaku yang mencerminkan keimanan kepada Nabi dan Rasul
. (4) Jumlah Nabi dan Rasul adalah 25 orang.
(5) Nabi Muhammad saw memiliki sifat-sifat sidiq, amanah, tablig, risywah, dan fa tonah.
Dari pernyataan-pernyataan di atas, pernyataan yang benar adalah;..
A. (1), (2), dan (3)
B. (2), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Basa Jawa SD Kelas 2
- IPS Tema 9 SD Kelas 6
- PAS Kimia Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12
- Bahasa Indonesia Tema 3 SD Kelas 2
- Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 4
- Cedera - Penjaskes PJOK SD Kelas 4
- PTS IPA SMP Kelas 9 Semester Ganjil
- Ulangan Sejarah 2 SMA Kelas 10
- Seni Budaya SMA Kelas 10
- PAI Bab 8 SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.