Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Di Alaska, suhu udara lebih rendah dibandingkan dengan wilaya Amerika yang lainnya, karena …
A. letaknya dekat dengan kutub
B. letaknya dekat dengan gurun
C. memiliki iklim tropis
D. letaknya ada di garis lintang
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PTS PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 8 › Lihat soalDari sejarah Sumpah Pemuda terdapat nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa dan membuktikan bahwa ternyata berbagai perbedaan dapat disatukan. Yang tidak termasuk dalam nilai-nilai luhur yang terkandung dalam Sumpah Pemuda adalah….
A. Cinta bangsa dan tanah air
B. Sikap rela berkorban.
C. . Aktualisasi diri
D. Mengutamakan kepentingan bangsa dan bisa menerima serta menghargai perbedaan
Al-Quran Hadits MI Kelas 3 › Lihat soal
Berikut ini huruf-huruf hijaiyah yang bisa ditulis sambung di tengah yaitu…
A. ب، ج. ع، غ
B. ب، ق، ف، ك
C. أ، ت، د، ك
D. ف، ق ك، ل
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT Fisika SMA Kelas 11
- UH Bahasa Jawa SD Kelas 2
- PTS PPKn SD Kelas 4
- PH TIK SD Kelas 6
- Bahasa Indonesia Bab 5 SD Kelas 5
- Ulangan PAI Bab 1 SMA Kelas 10
- UH IPS SMP Kelas 9 Semester 2
- PSSM SMK Kelas 11
- Penilaian Harian Tema 3 SD Kelas 6
- Ulangan 2 Sejarah SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.