Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Usaha - IPA SMP Kelas 8

Perhatikan aktivitas berikut ini!

1.Beni mendorong meja dengan gaya 10 N, sehingga meja tersebut berpindah sejauh 20 cm

2.Mangga bermassa 500 gram jatuh dari pohonnya yang memiliki ketinggian 2 meter di atas permukaan tanah

3.Siti mendorong kereta belanjanya dengan gaya 50 N dari arah rak daging ke rak sayuran kemudian kembali lagi ke rak daging

4.Dayu menginjak telur dengan gaya sebesar 5 N hingga telur tersebut pecah

5.Balok bermassa 2 kg dipindahkan dengan gaya sebesar 40 N sehingga berpindah sejauh 2 m

Pernyataan terkait Usaha adalah nomor …

A. 1, 2, 3

B. 1, 3, 5

C. 1, 2, 5

D. 1, 4, 5

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #23200 : Present Perfect Tense

This dog ___________________________ too much and is overweight!

A. Has ate
B. Have eaten
C. Haven’t eaten
D. Has eaten


Soal #28313 : CPNS

Hal-hal berikut ini yang tidak melanggar Pancasila sila pertama dan pasal 29 UUD 1945, adalah ….

A. Menghalangi umat kristiani melakukan ibadah di gereja
B. Menghalangi umat hindu melakukan perintah agamanya sendiri
C. Menghalangi umat islam melaksanakan syariah islam
D. Membiarkan umat budha yang ingin menjalankan aturan agamanya
E. Manghalangi umat konghucu melakukan ajaran agamanya sendiri


Materi Latihan Soal Lainnya: