Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Ketela pohon disebut juga dengan ubi kayu atau singkong. ketela pohon termasuk umbi-umbian yang dimanfaatkan masyarakat sebagai makanan pokok pengganti beras. Selain itu, masyarakat juga memanfaatkan daunnya untuk dijadikan olahan sayur. Ide pokok paragraf tersebut adalah …
A. Manfaat dari ketela pohon
B. Ketela pohon sebagai makanan pokok
C. Daun singkong dijadikan olahan sayur
D. Ketela pohon disebut singkong
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ulangan Prakarya SMA Kelas 12 › Lihat soalSejumlah konsumen atau pelanggan yang mempunyai minat terhadap suatu penawaran pasar disebut……..
A. Pasar sasaran
B. Pasar tersedia
C. Pasar potensial
D. Pangsa Pasar
E. Target Pasar
Etnografi - Antropologi SMA Kelas 11 › Lihat soal
Data-data yang dijaring etnografer dibedakan ke dalam tiga jenis, informasi yang berbentuk interpretasi peneliti yang dibuat sesuai dengan perspektif para partisipan disebut data …
A. Emik
B. Etik
C. Negosiasi
D. Subjektif
E. Objektif
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS PPKn SD Kelas 2
- Segi Banyak dan Bangun Datar - Matematika SD Kelas 4
- IPS Tema 5 SD Kelas 5
- Reformasi - Sejarah Indonesia SMA Kelas 12
- PH Sejarah 1 SMA Kelas 12
- UH Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 5
- Lompat Jauh - Penjaskes PJOK SMA Kelas 11
- Pertidaksamaan Linear Satu Variabel - Matematika SMP Kelas 7
- Ulangan Harian PPKn SD Kelas 6
- Kuis IPA 3 SMP Kelas 8
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.