Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan terlarang di kota-kota besar terus meningkat dari waktu ke waktu.
SEBAB
Penggunaan narkotika bukan merupakan bentuk perilaku menyimpang yang lebih bersifat adaptif dengan perkembangan keadaan.
A. Pernyataan Benar, Alasan Benar, Ada hubungan sebab-akibat
B. Pernyataan Benar, Alasan Benar, Tidak ada hubungan sebab-akibat
C. Pernyataan Benar, Alasan Salah
D. Pernyataan Salah, Alasan Benar
E. Pernyataan Salah, Alasan Salah
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sholat Lima Waktu - PAI MTs Kelas 7 › Lihat soalBerdiri bagi yang mampu dalam mengerjakan shalat termasuk perbuatan ….
A. sunnah
B. makhruh
C. mubah
D. wajib
Tema 5 Subtema 1 SD Kelas 2 › Lihat soal
Abi menyukai warna merah, Budi menyukai warna kuning, sikap abi terhadap budi adalah….
A. Membenci
B. Mengejek
C. Menghormati
D. Bertengkar
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sejarah Peradaban Islam - PAI SMA Kelas 11
- Sistem Ekskresi - Biologi SMA Kelas 11
- Pantun - Bahasa Indonesia Tema 4 SD Kelas 5
- Tema 4 Subtema 3 SD Kelas 5
- Bahasa Indonesia Tema 7 Sub tema 2 SD Kelas 6
- PH Bahasa Jepang SMA Kelas 11
- UH Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- Bahasa Arab MI Kelas 1
- PPKn Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 3
- PTS Bahasa Jawa Semester 2 Genap SD Kelas 6
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.