Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / Ulangan Seni Budaya SMA Kelas 11

Supaya acara pertunjukan berjalan dengan lancar, panitia hendaknya melakukan … secara terus menerus.

Ungkapan yang tepat untuk melengkapi pernyataan diatas adalah….
_
A. Mencari sponsor yang banyak

B. Latihan dengan sungguh-sungguh

C. Menggalang dana sebanyak-banyaknya

D. Penampilan yang spektakuler dan mewah

E. Survei kepada masyarakat terhadap event yang diinginkan oleh publik

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #71265 : Kimia SMA Kelas 10

Setiap unsur dapat membentuk ikatan kimia karena memiliki….

A. Elektron valensi

B. Kecenderungan membentuk konfigurasi gas mulia

C. Lintasan elektron

D. Neutron dalam inti atom

E. Proton dan neutron


Soal #3573 : Ujian Nasional PKn SMP/MTs 2013/2014

“Usaha pertahanan dan keamanan negara dilaksanakan melalui sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta oleh TNI dan POLRI sebagai kekuatan utama, dan rakyat sebagai kekuatan pendukung.” Pernyataan tersebut merupakan dasar hukum tentang bela negara yang terdapat dalam UUD 1945, yaitu ….

A. Pasal 27 ayat (1)

B. Pasal 27 ayat (2)

C. Pasal 30 ayat (1)

D. Pasal 30 ayat (2)


Materi Latihan Soal Lainnya: