Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



★ Biologi #2

Jenis makhluk hidup yang mampu mengurai sampah organik yang berasal dari bangkai dan tumbuhan mati yaitu…
A. Ulat Cacing dan Tanah
B. Bakteri dan Jamur
C. Rayap dan Jamur
D. Ganggang dan Bakteri
E. Cacing Tanah dan Ganggang

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Ujian Semester 1 Matematika SMP / MTs Kelas 7 › Lihat soal

A = { bilangan ganjil antara 30 dan 40 yang habis dibagi 9}
B ={ nama bulan yang diawali huruf A}
C = { bilangan kelipatan 4 yang ganjil}
Dari himpunan di atas yang merupakan himpunan kosong adalah…
a. Himpunan A dan B
b. Himpunan B dan C
c. Himpunan A dan C
d. Himpunan A, B, dan C


PH 1 IPA SD Kelas 4 › Lihat soal

Contoh hewan yang tidak mengalami metamorfosis adalah ….

A. Belalang

B. Kupu-kupu

C. Kucing

D. Lebah


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.