Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Ulangan Teks Persuasif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8

Definisi yang tepat tentang teks persuasi adalah ….

A. Paragraf yang bertujuan mengubah pikiran orang lain agar mengikuti sesuatu yang kita lakukan.

B. Paragraf yang memberikan informasi mengenai sesuatu sehingga dapat memperluas wawasan.

C. Paragraf yang menggambarkan sebuah objek tertentu melalui kata-kata secara detail dan terperinci.

D. Paragraf yang menyajikan tokoh dan suatu peristiwa berdasarkan urutan waktu.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #118446 : Tanda Baca - Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Perhatikan kalimat berikut!

“Apa yang sedang kamu kerjakan, Dik!” tanya Ayah.

Alasan ketidaktepatan penggunaan tanda baca pada kalimat tersebut adalah…

A. Tanda seru (!) tidak tepat digunakan karena bukan kalimat perintah.

B. Tanda seru (!) tidak tepat digunakan seharusnya tanda koma (,)

C. Tanda titik (.) setelah kata ayah diganti dengan tanda seru (!)


Soal #93122 : Seni Budaya (SBDP) Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 5

Nada dasar dari lagu “Air Terjun ” adalah ;…….

A. Do = C

B. Do = F

C. Do = B

D. Do = D


Materi Latihan Soal Lainnya: