Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Kerajaan Mataram Kuno memiliki peninggalan candi terkenal yang bercorak Hindu dan Budha, candi tersebut adalah…
A. Candi Dieng dan Candi Ngawen
B. Candi Gedong Songo dan Candi Mendhut
C. Candi Borobudur dan Candi Ratu Boko
D. Candi Prambanan dan Candi Borobudur
E. Candi Prambanan dan Candi Kalasan
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
- Pranatacara - Bahasa Jawa SMA Kelas 12
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Prakarya SMA Kelas 12
- PAS Matematika SMA Kelas 10
- Al-Quran Hadits MI Kelas 5 Semester 1
- Besaran, Satuan dan Dimensi - Fisika SMA Kelas 10
- Teks Berita - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
- Pernikahan dalam Islam - PAI SMA Kelas 12
- Administrasi Infrastruktur Jaringan (AIJ) - TIK SMK TKJ Kelas 12
- Bilangan Berpangkat - Matematika SMA Kelas 10
- Hijrah Nabi Muhammad - PAI SD Kelas 4
- Teknologi Kontruksi Miniatur Rumah - Prakarya SMP Kelas 7
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Pidato - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Etos Kerja - PAI SMA Kelas 10
- Berpikir Komputasional - TIK SMA Kelas 10
- Ide Pokok - Bahasa Indonesia SD Kelas 3
- Teks Iklan, Slogan dan Poster - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
Preview soal lainnya:
Teks Eksplanasi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 › Lihat soalSaat ini pemerintah tengah gencar menggalakkan tentang bahaya rokok yang ditulis di setiap bungkusnya. Rokok memang dapat menimbulkan masalah kesehatan, antara lain menyebabkan kanker, penyakit jantung, gangguan pernapasan, dan masih banyak lagi. Hal tersebut dikarenakan dalam sebatang rokok terdapat sangat banyak zat berbahaya. Seperti nikotin yang mengakibatkan kecanduan, merusak jaringan otak, menyebabkan darah cepat membeku, dan mengeraskan dinding arteri.
Pola pengembangan yang digunakan dalam teks eksplanasi tersebut adalah…
A. kausalitas
B. kronologis
C. perbandingan
D. definisi
E. proses
Sistem Pencernaan Manusia - IPA Tema 3 Subtema3 SD Kelas 5 › Lihat soal
Antara mulut dan lambung dihubungkan oleh . . . .
A. Lambung
B. Kerongkongan
C. Tenggorokan
D. Lidah
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- IPS Semester 2 Genap SD Kelas 6
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 3
- Kuis TIK 1 SD Kelas 6
- Tekstil - Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- Bahasa Mandarin Bab 4 SD Kelas 2
- PAS 1 IPS SMP Kelas 9
- Ulangan Geografi 1 SMA Kelas 11
- Penilaian Harian Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 6
- Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SD Kelas 2
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.