Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / Dampak Kolonialisme dan Imperialisme - Sejarah SMA Kelas 11

Perhatikan penyataan di bawah ini!

(1) kolonialisme Menguntungkan negara penguasa sedangkan di sisi lain negara yang terjajah menjadi sengsara

(2) Kolonialisme bertujuan untuk menguasai dan menguras habis semua sumberdaya yang ad kemudian di bawa ke negaranya

(3) Imperialisme menguntungkan negara penguasa sedangkan di sisi lain negara yang terjajah menjadi sengsara

(4) Imperialisme bertujuan untuk menanamkan pengaruh pada semua bidang kehidupan negara yang bersangkutan

Dari pilihan di atas manakah yang menujukan perbedaan Kolonialisme dan Imperialisme?

A. (1),(2) dan (3)

B. (1) dan (3)

C. (2) dan (4)

D. (4) saja

E. semua benar

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #28452 : Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10

Sosiologi membatasi diri pada kejadian saat ini dan bukan apa yang terjadi atau seharusnya terjadi. Dengan demikian, sosiologi termasuk ….
a. ilmu pengetahuan murni
b. ilmu pengetahuan umum
c. disiplin ilmu normative
d. disiplin ilmu kategori
e. ilmu pengetahuan konkrit


Soal #34349 : Matematika SD MI Kelas 2

Jumlah anggota keluarga Abiel ada 5 orang. Terdiri dari 1 Ayah, 1 Ibu dan 3 anak. Jika salah satu anak pergi ke luar untuk bermain, berapakah jumlah anggota keluarga yang tersisa di rumah?

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4


Materi Latihan Soal Lainnya: