Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SD Kelas 6 / USBN Matematika SD Kelas 6

Dari 7,5 ton hasil panen seorang petani, 9 kuintal digunakan untuk upah pekerja panen, 1500 kg diberikan kepada penjaga sawah dan 1.200 pon dijual untuk mengganti biaya pupuk yang belum di bayar. Sisa hasil panen petani tersebut adalah ….. Kg (1 pon = 1/2 kg)

A. 4000

B. 4500

C. 5000

D. 5500

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Tema 2 - SD Kelas 6 › Lihat soal

Tumbuhan yang dimanfaatkan sebagai bahan pewarna makanan adalah ….

a. jeruk dan bayam

b. jahe dan lengkuas

c. wortel dan kentang

d. buah naga dan pandan


PKn SMA › Lihat soal

Presiden tidak dapat membekukan dan atau membubarkan DPR. Hal tersebut tercantum dalam UUD 1945 amandemen ke ….

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4

E. 5


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.