Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Pria dan wanita memiliki kesetaraan gender. Hal ini berarti….
A. tidak terdapat perbedaan dalam hal tugas dan wewenang di masyarakat
B. mempunyai fungsi yang berbeda sesuai dengan kodratnya
C. tidak boleh ada diskriminasi dan hubungan yang bersifat kemitraaan
D. harus bekerja sama tanpa ada tekanan
E. hubungan antara keduanya tergantung pada sistem yang budaya yang dianut
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12 › Lihat soalBerdasarkan UUD 1945, bentuk pemerin-tahan Indonesia adalah Republik dengan sistem kabinet presidensil. Sedangkan berdasarkan konstitusi RIS 1949 ialah …..
A. Kesatuan berbentuk republik
B. Republik dengan sistem kabinet parlementer
C. Republik berbentuk federasi
D. Kesatuan dengan sistem demokrasi terpimpin
E. Serikat dengan sistem konstitusional
Cue vs. Queue › Lihat soal
Managing long … has always been a big problem for banks.
(a) cues
(b) queues
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kehidupan Sosial Budaya Masyarakat ASEAN - SD Kelas 6
- Agama Islam SD Kelas 6
- Cara Makhluk Hidup Melindungi Diri - IPA SD Kelas 6
- PH Matematika SMA Kelas 10
- Kuis PPKn SMA Kelas 12
- PAT Tema 6 SD Kelas 2
- PAS IPA SMP Kelas 7 Semester Ganjil
- Sistem Starter SMK Kelas 11
- Penilaian Tengah Semester Bahasa Inggris SD Kelas 4
- Hijrah Nabi Muhammad - Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.