Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
p: ada hewan berkaki empat.
q: ayam berkaki empat.
p ⟹ q: Jika ada hewan berkaki empat, maka ayam berkaki empat .
Kesimpulan diatas bernilai
A. Implikasi
B. Benar
C. Salah
D. Jika maka
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
- Prakarya SMA Kelas 12
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Hijrah Nabi Muhammad - PAI SD Kelas 4
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Administrasi Infrastruktur Jaringan (AIJ) - TIK SMK TKJ Kelas 12
- Berpikir Komputasional - TIK SMA Kelas 10
- Teknologi Kontruksi Miniatur Rumah - Prakarya SMP Kelas 7
- Renaissance dan Reformasi Gereja - Sejarah SMA Kelas 11
- Besaran, Satuan dan Dimensi - Fisika SMA Kelas 10
- Usaha dan Daya - IPA SMP Kelas 8
- Ulangan IPA Tema 5 SD Kelas 6
- Pernikahan dalam Islam - PAI SMA Kelas 12
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
- Teks Iklan, Slogan dan Poster - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Pelayanan - SMK Kelas 11
- Al-Quran Hadits MI Kelas 5 Semester 1
- Olimpiade Matematika SD Kelas 4
- Ceramah - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
- Ide Pokok - Bahasa Indonesia SD Kelas 3
Preview soal lainnya:
Kuis Sejarah SMA Kelas 12 KD 3.1 › Lihat soalSetelah proklamasi kemerdekaan Indonesia, perjuangan bangsa Indonesia belum berakhir. Selain ancaman dari pihak asing yang ingin kembali menjajah, bangsa Indonesia menghadapi ancaman dari bangsa Indonesia sendiri. Salah satunya adalah gerakan komunis yang ingin mnedirikan negara komunis Indonesia. Partai Komunis Indonesia sudah melakukan pemberontakan berulang kali sejak tahun 1926. Puncaknya, terjadi peristiwa G30 S/PKI tahun 1965. Bahaya komunis juga dianggap sebagai bahaya laten yang harus diwaspadai. Hal mendasar yang menyebabkan paham komunis tidak sesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia yang pancasilais adalah ….
A. Komunisme sering melakukan aksi demonstrasi dan perusakan.
B. Komunisme bersifat ateis tidak mengakui keberadaan Tuhan Yang Maha Esa.
C. Komunisme menginginkan bentuk negara komunis.
D. Komunisme berasal dari negara blok timur yang berlawanan dengan blok barat.
E. Pancasila merupakan ide presiden Sukarno yang beraliran liberal, bukan komunis.
Matematika SD Kelas 3 › Lihat soal
hasil dari
213 x 4 adalah…
A. 852
B. 825
C. 862
D. 826
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 5 dan 6 SD Kelas 3
- Persiapan PAS IPA SD Kelas 5
- PAT Penjaskes SD Kelas 5
- Kuis IPA Tema 2 SD Kelas 5
- UH Seni Budaya SMP Kelas 7 Semester 2 Genap
- PAS Penjaskes PJOK SMP Kelas 9
- PH Sosiologi SMA Kelas 10
- PAS Prakarya Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- PTS 1 Sejarah SMA Kelas 10
- Sifat Bahan Kimia - IPA SMP Kelas 8
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.