Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia merupakan kaidah negara yang fundamental sehingga apabila dirubah berarti mengubah negara. Hubungan Pembukaan UUD 1945 dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah …
A. Pembukaan UUD 1945 adalah pelengkap pernyataan proklamasi kemerdekaan
B. Pembukaan UUD 1945 adalah kata pembuka bagi proklamasi kemerdekaan
C. Pembukaan UUD 1945 merupakan pernyataan terperinci dari proklamasi kemerdekaan
D. Proklamasi kemerdekaan tidak akan sah tanpa adanya Pembukaan UUD 1945
E. Proklamasi kemerdekaan merupakan panduan bagi terciptanya Pembukaan UUD 1945
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ujian Akhir Semester 1 Ganjil UAS PAI SMA Kelas 11 › Lihat soalKandungan yang terdapat pada ayat di atas adalah ….
a. perintah beriman kepada Allah agar menjadi orang yang beruntung
b. perintah agar bertakwa kepada Allah
c. perintah segera bertobat kepada Allah agar menjadi orang yang beruntung
d. untuk menjadi orang yang beruntung maka kita harus menolong orang lain
e. orang yang beruntung adalah orang yang beriman dan beramal saleh
Penjaskes SMA Kelas 10 › Lihat soal
Servis dalam permainan bola voli dilakukan di daerah ….
A. Belakang garis lapangan
B. Samping garis lapangan
C. Belakang garis serang
D. Depan kotak servis
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sejarah Bab 3 SMA Kelas 11
- Pencak Silat - Penjaskes PJOK SMA Kelas 11
- Disintegrasi Pada Awal Kemerdekaan - Sejarah SMA Kelas 12
- Akidah Akhlak MA Kelas 10
- Ulangan Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Biologi 2 SMA Kelas 11
- UTS PPKn Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11
- Kuis IPA 1 SD Kelas 6
- Shalat Jumat - PAI SMP Kelas 7
- Kuis Tema 8 SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.