Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / PTS Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMA Kelas 10

Pembicara pertama tim oposisi: Saya ingin menyanggah pernyataan tim lawan. Gadget tidak selamanya berdampak negative. Bermain gadget bersama orang tua merupakan pengalaman menyenangkan. Kegiatan ini dapat membangun ikatan emosional antara anak dan orang tua.

Kalimat sanggahan yang sesuai dengan pernyataan di atas adalah . . .

Gadget berdampak buruk bagi perkembangan diri anak. Anak-anak tidak akan bisa bersosialisasi dengan orang lain dan orang sekitarnya, termasuk orang tua.

Kehadiran situs jejaring social dalam beberapa tahun ini menjadi terapi bagi generasi muda. Mereka dapat berkenalan dengan seseorag melalui layanan chatting.

Kini gadget dapat menggantikan Koran dan majalah. Melalui gadget, kita dapat melihat perkembangan berbagai informasi melalui internet dalam gadget kita.

Sebagai alat komunikasi, gadget menjadi andalan siswa berinteraksi dengan teman-temannya. Alat ini mempermudah siswa mengoordinasikan belajar kelompok.

Gedget dapat menyimpan informasi penting, seperti catatan materi pelajaran sehingga mudah dibawa dan dibaca di mana pun dan kapan pun.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #121110 : PAS Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MTs Kelas 7

Pada saat penyusunan perjajian Hudaibiyah, Nabi Muhammad menunjuk salah satu sahabatnya sebagai juru tulis naskah perjanjian yaitu ….

A. Abu Bakar Asyidik

B. Abu Musa al Asy’ari

C. Ali bin Abi Tahlib

D. Amr bin Ash


Soal #61757 : Respirasi dan Ekskresi - Biologi SMA Kelas 11

Hubungan yang benar antara ginjal dan kulit adalah ….

A. jika udara panas ginjal sedikit mengeluarkan urine dan kulit sedikit berkeringat

B. jika udara panas ginjal banyak mengeluarkan urine dan kulit sedikit berkeringat

C. jika udara dingin, ginjal dan kulit banyak mengeluarkan keringat

D. jika udara dingin, ginjal banyak mengeluarkan urine dan kulit sedikit berkeringat

E. jika udara dingin, ginjal dan kulit banyak mengeluarkan urine


Materi Latihan Soal Lainnya: