Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 9 / USP Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Kalimat yang menggunakan bahasa yang santun dalam diskusi, kecuali

A. Berdasarkan hal-hal yang telah dikemukakan oleh Saudara penyaji, saya ingin bertanya mengenai…

B. Saya menyarankan agar pembahasan mengarah pada persoalan…

C. Saya harap diskusi ini jangan diteruskan, sudah percuma dan tidak akan menghasilkan simpulan yang bermutu.

D. Maaf, jika bisa diskusi ini juga mencari solusi yang tidak menimbulkan risiko apa-apa.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #154620 : STS IPS SMP Kelas 7

Pengaruh kebudayaan Hindu-Buddha dalam bidang pemerintahan adalah . . . .

A. pergantian pimpinan masyarakat didasarkan atas keturunan

B. pemimpin masyarakat dipilih berdasarkan kastanya

C. hubungan penguasa dan rakyat adalah hubungan manusia dengan dewa

D. gelar yang dipakai pemimpin adalah datuk


Soal #59649 : PPKn Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 6

Tidak maumematuhi dan menaati peraturan yang berlaku merupakan perilaku yang menunjukkan adanya

A. Pelanggaran hak

B. Pengingkaran hak

C. Kesadaran hukum

D. Pengingkaran kewajiban

E. Nasionalisme dan patriotisme


Materi Latihan Soal Lainnya: