Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Kedatangan Jepang ke Indonesia diterima oleh rakyat Indonesia karena…
A. Jepang dari kawasan Asia
B. Jepang menjanjikan kemerdekaan
C. Jepang bertujuan mengusir imperialisme Barat
D. Jepang mengaku sebagai saudara tua
E. Jepang masih satu rumpun dengan Indonesia
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sejarah SMA Kelas 11 Semester 2 › Lihat soalKi Hajar Dewantara bukan saja seorang ahli pendidikan nasional Indonesia, tetapi juga seorang kritikus yang tulisannya sangat tajam. Hal tersebut terbukti dari tulisannya yang berjudul ….
a. Max Havelaar
b. Gema Tanah Air
c. Indonesia Menggugat
d. Habis Gelap Terbitlah Terang
e. Als Ik Een Nederlander Wasl
Bahasa Indonesia Bab 3 SD Kelas 4 › Lihat soal
Rambu larangan apa ini ?
A. Dilarang masuk
B. Dilarang putar balik
C. Dilarang parkir
D. Dilarang berhenti
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Perbandingan dan Skala - Matematika SD Kelas 5 Semester 1
- UH PAI 1 SD Kelas 5
- Bab 1 SKI Sejarah Kebudayaan Islam MA Kelas 11
- Tema 5 Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- UAS PPKn Paket A SD Kelas 6
- PTS PPKn SMA Kelas 10
- Kuis Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 5
- PAI Bahasa Jawa SD Kelas 4
- Kuis Cerdas Cermat SMA Kelas 10
- UKK IPS SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.