Korupsi merupakan salah satu perilaku kriminal yang menyebabkan kehidupan masyarakat sengsara, harga-harga kebutuhan pokok mahal, infrastruktur dan kualitas layanan masyarakat menjadi buruk. Latar belakang terjadinya gejala sosial tersebut adalah…
A. pendapatan negara dari sektor pajak cukup tinggi sehingga korupsi tidak mempengaruhi APBN
B. hukuman bagi koruptor terlalu ringan sehingga tidak menimbulkan efek jera bagi pelaku
C. pola hidup materialistis dan belum adanya sistem yang menjamin agar tidak terjadi penyimpangan anggaran
D. kesenjangan sosial ekonomi memicu perilaku kriminal oleh masyarakat kalas atas
E. rakyat tidak pernah protes meskipun infrastruktur rusak dan harga kebutuhan pokok mahal

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #48161 : TKJ - TIK SMA Kelas 12Manfaat dilakukannya load balancing pada sebuah jaringan adalah ….
A. Client dapat mengakses internet dengan aman
B. Dapat dilakukan manajemen akses internet pada jaringan karena mendapat 2 atau lebih sumber internet
C. Administrator dapat membatasi kecepatan akses pengguna jaringan
D. Client mendapatkan alamat IP secara otomatis dari router
E. Membangun jalur komunikasi antar router
› Soal #76366 : Ulangan Bahasa Indonesia Tema 9 SD Kelas 4
Cermati gambar berikut!
Kalimat iklan yang sesuai dengan gambar tersebut adalah ….
_
A. Patuhilah tata tertib berlalu lintas.
B. Gunakan pengaman saat berkendara demi keselamatan.
C. Hindari gadget saat berkendara untuk mengurangi resiko kecelakaan!
D. Stop melawan arus lalu lintas.
Materi Latihan Soal Lainnya: