Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Salah satu ancaman bagi Indonesia adalah merebaknya radikalisme. Pengertian radikalisme adalah…
A. Paham atau aliran yang mengikuti perubahan atau pembaruan sosial dan politik dengan cara kekerasan
B. Sebuah gerakan dalam sebuah aliran, paham, atau agama yang berupaya untuk kembali kepada hal yang diyakini sebagai dasar atau asas
C. Paham kebanggaan terhadap bangsanya yang berlebihan sehingga bangsa lain dipandang lebih rendah
D. Paham yang mengutamakan Negara di atas segalanya atau semua untuk Negara
E. Sebuah ideology, pandangan filsafat dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan adalah nilai politik yang utama
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PAS Sosiologi SMA Kelas 12 › Lihat soalPertanian Indonesia tidak lagi menjadi sektor yang diunggulkan sebagai sektor utama pertumbuhan ekonomi. Meskipun memiliki potensi, namun sekrang ini sektor yang diutamakan adalah industri demi mengejar target pertumbuhan ekonomi dan peningkatan daya saing. Hal tersebut diperkirakan muncul sebagai bentuk…
A. Ketimpangan antarsektor pembangunan
B. Ketimpangan dalam penyebaran aset
C. Ketidakpedulian pemerintah terhadap keberlanjutan pertanian
D. Ketimpangan yang terjadi antarwilayah
E. Hasil dari produksi pertanian yang sering mengalami kegagalan panen
PAS Bahasa Jerman SMA Kelas 10 › Lihat soal
Sabine Sager …
A. ist siebzehn Jahre alt
B. ist aus Darmstadt
C. lernt gern Englisch
D. spielt nicht gern Gitarre
E. wohnt in Hamburg
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kuis Seni Budaya Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Penjas PJOK SMP Kelas 7
- Pembagian Sederhana - Matematika SD Kelas 2
- Biografi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Bahasa Arab SD Kelas 5
- Ulangan Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Semester 2 Genap MI Kelas 4
- Tema 5 Subtema 1 SD Kelas 2
- UTS PAI SD Kelas 2 Semester Ganjil
- Bahasa Mandarin Bab 1 & 2 SD Kelas 3
- Sumatif Geografi SMA Kelas 12 Semester Ganjil
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.