Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
PT PLN merupakan lembaga pemerintah yang berperan menyalurkan energi listrik. Dalam melaksanakan tugas PT PLN lebih mengutamakan kepentingan masyarakat daripada meraih keuntungan sebesar-besarnya.
Pernyataan yang sesuai deskripsi atas kaitannya dengan
kegiatan pemerintah sebagai pelaku ekonomi adalah ….
a. pemerintah melalui PLN menguasai bisnis berkaitan dengan pasokan listrik
b. pemerintah sebagai satu-satunya pemasok listrik bagi seluruh masyarakat
c. pemerintah mementingkan keuntungan lewat monopoli yang dilakukan PLN
d. pemerintah menjalankan peran sebagai pengendali seluruh kegiatan operasional PLN
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
UH 1 Sejarah SMA Kelas 11 › Lihat soalThomas S. Rafles merupakan orang Inggris pertama yang dihadirkan oleh pemerintah Inggris untuk memerintah di Indonesia.Dalam perjalanan pemerintahan yang dipimpinnya, banyak reformasi dibidang pertanahan, salah satunya tentang sistem sewa tanah. Pemerintah Inggris dikenal dengan kebijakan sewa tanah ketika berkuasa di Indonesia. Kebijakan tersebut dinamakan
A. Contingenten
B. Landren
C. Mendrenk
D. Landrent
E. Contingen
STS Biologi SMA Kelas 11 › Lihat soal
Zat yang diserap kembali saat proses pembentukan urin adalah ….
A. Glukosa, sisa obat dan amoniak
B. Glukosa, urea dan vitamin
C. Glukosa, asam amino dan vitamin
D. urea, amoniak, dan vitamin
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 Semester Gasal
- PAS Fisika SMA Kelas 12
- UTS Semester 1 Ganjil Matematika SD Kelas 4
- Ulangan Teks Eksplanasi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Tekanan - IPA SMP Kelas 8
- Penjaskes PJOK Bab 1-10 SMP Kelas 9
- PTS Matematika Semester 2 Genap SMA Kelas 12 IPS
- Bahasa Indonesia Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 4
- Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Kuis IPS Bab 2 SMP Kelas 9
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.