Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Fungi, Jamur - Biologi SMA Kelas 10
Perhatikan alat perkembangbiakan jamur berikut.
1) Sporangiospora
2) Konidiospora
3) Askospora
4) Basidiospora
5) Zigospora
Alat reproduksi jamur yang berupa spora generatif ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1), 2), dan 3)
B. 2), 3), dan 4)
C. 2), 3), dan 5)
D. 2), 4), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #141976 : UH SKI Bab 1 SMA Kelas 12islamisasi juga dilakukan melalui pendidikan, baik pesantren maupun pondok yang diselenggarakan oleh guru-guru agama, kiai-kiai dan ulama. misalnya pesantren yang didirikan oleh Raden Rahmat di ….
A. Tebu Ireng di Jombang
B. Sunan Gunung Jati di Cirebon
C. Ampel Denta di Surabaya
D. Sarang di Rembang
› Soal #106479 : Tematik Campuran SD Kelas 6
Olimpiade Internasional diadakan setiap … .
A. 3 tahun sekali
B. 4 tahun sekali
C. 5 tahun sekali
Materi Latihan Soal Lainnya: