Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / Kimia Semester 2 Genap - SMA Kelas 11

Hitunglah pH larutan jika 17,1 gram Ba(OH)2 dilarutkan dalam air sehingga volume larutan menjadi 500 mL.(Ar Ba = 137; O = 16; H = 1)

a. 13,60

b. 16,30

c. 8

d. 9,70

e. 11

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #85764 : Ulangan Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Bacalah Teks berikut!

Untuk membuat jebakan tikus sederhana, bahan-bahan yang digunakan sangatlah sederhana dan tentu bisa didapat dengan mudah. Berikut adalah bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat jebakan tikus sederhana, yakni: ember yang berukuran besar, kaleng bekas, kawat besi, balok kayu, dan selai kacang.

Teks tersebut adalah unsur laporan percobaan bagian….

A. Langkah-langkah

B. Hasil

C. Tujuan

D. Alat dan bahan


Soal #3047 : Ujian Sekolah IPA SD/MI 2014/2015

Pak Yana memotong kertas menggunakan gunting. Alat yang digunakan pak Yana merupakan pesawat sederhana jenis…

a. roda berporos

b. katrol

c. pengungkit

d. bidang miring


Materi Latihan Soal Lainnya: