Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Drama - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8

Fenita : Kamu harus menentukan sikap. Pilih aku atau dia, sekarang juga!

Verri : Beri aku kesempatan sekali lagi….

Fenita : Tidak perlu basa-basi, kalau tidak aku yang memutuskan, titik!

Penggalan dialog di atas menunjukkan drama sampai pada bagian….

A. komplikasi

B. orientasi

C. resolusi

D. penyelesaian

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #47404 : Penilaian Harian 4 PAI SD Kelas 6 Semester 1

zakat adalah rukun islam yang harus ditunaikan bagi orang yang mampu dalam agama islam. Zakat termasuk kedalam rukun islam ke- …

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4


Soal #102930 : Nama-nama Tulang - IPA SD Kelas 5


Nama tulang yang ditunjukkan angka 3 adalah tulang … .

A. tulang lengan atas

B. tulang hasta

C. tulang pengumpil

D. tulang pergelangan atas


Materi Latihan Soal Lainnya: