Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / Bahasa Indonesia SD Kelas 4

Pagi itu lebah Bee sedang asyik mengisap madu di taman bunga tempat tinggalnya, ketika dilihatnya Pupi si cantik kupu-kupu terbang memasuki taman itu juga. Wah, aku harus segera bersembunyi,” kata Bee sambil menyelinap di sela-sela rumpun mawar. Bee dan Pupi tak pernah akur meskipun mereka bertempat tinggal di taman yang sama. Setiap hari selalu ada hal yang mereka perdebatkan dan menjadikan pertengkaran.

Latar cerita tersebut adalah ….
_
A. hutan

B. kebun buah

C. taman bunga

D. halaman rumah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #134584 : UTS Sosiologi SMA Kelas 10

Ilmu sosiologi mengalami perkembangan dari abad XIX hingga saat ini. Perkembangan ilmu Sosiologi ditunjukaan pada pilihan jawaban berikut, kecuali . . . .

A. Adanya konsep realitas baru sebagai dasar konsep ilmu

B. Munculnya berbagai cabang ilmu Sosiologi

C. Digunakan sebagai analisis pembangunan

D. Analisis masalah berdasarkan pada teori sebelumnya

E. Digunakan untuk mendeskripsikan kondisi yang terjadi pada masa lampau


Soal #32357 : Sejarah SMA Kelas 11 Semester 2

Salah satu sebab khusus terjadinya Perang Diponegoro adalah Pangeran Diponegoro tersingkir dari eliti kekuasaan karena….
a. Menolak berkompromi dengan pemerintah kolonial
b. Pangeran Diponegoro ingin mengasingkan diri
c. Pangeran Diponegoro ingin menjadi raja
d. Pemerintah kolonial ingin mengajak kerja sama Pangeran Diponegoro
e. Pangeran Diponegoro dibelit berbagai bentuk pajak


Materi Latihan Soal Lainnya: