Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 12 / Bahasa Indonesia SMA Kelas 12

Kelulusan ujian nasional (UN) jenjang SMA/MA/SMK di Merauke, Papua, mencapai 95%. Hanya saja, hal itu dinilai bukan patokan kualitas kelulusan. Hal itu tidak usah dibanggakan, ujar Kepala Dinas Pendidikan dan Pengajaran Merauke Vincentius Mekiuw di Merauke, Sabtu (26/5). Kalimat utama dalam paragraf di atas adalah …

A. Kelulusan ujian nasional (UN) jenjang SMA/MA/SMK di Merauke, Papua, mencapai 95%.

B. Hanya saja, hal itu dinilai bukan patokan kualitas kelulusan.

C. Hal itu tidak usah dibanggakan, ujar Kepala Dinas Pendidikan dan Pengajaran Merauke Vincentius Mekiuw di Merauke

D. Kelulusan ujian nasional (UN) jenjang SMA/MA/SMK di Merauke, Papua, mencapai 85%.

E. Hanya saja, hal itu dinilai patokan kualitas kelulusan.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #107226 : Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 2 SD Kelas 4

Berikut adalah kewajiban pembeli ketika di pasar …

A. Mendapatkan pelayanan

B. Membeli sesuai kebutuhan

C. Membayar harga sesuai barang

D. Mendapatkan kenyamanan berbelanja


Soal #147980 : PAS IPS SMP Kelas 7 Semester Ganjil

Apa peran individu dalam membentuk dan mempengaruhi lingkungan sosial mereka?

A. Tidak memiliki peran

B. Individu dapat mempengaruhi lingkungan sosial mereka melalui perilaku, sikap, dan interaksi mereka

C. Hanya keluarga yang dapat mempengaruhi lingkungan sosial individu

D. Hanya teman sebaya yang dapat mempengaruhi lingkungan sosial individu


Materi Latihan Soal Lainnya: