Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / Fiqih Semester 1 Ganjil MI Kelas 4

Perhatikan pernyataan berikut!

1) Membaca al-Qur’an

2) Berlari-lari antara shafa dan marwa

3) Tawaf mengelilingi ka’bah

4) Berdiam diri di masjid untuk berdoa

Di antara pernyataan-pernyataan di atas yang dilarang ketika janabat antara lain:

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 2 dan 4

C. 1, 3 dan 4

D. 2, 3 dan 4

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #8078 : Kewarganegaraan #2

Aspek globalisasi yang mengacu pada semakin menyatunya unit-unit ekonomi di dunia kedalam satu unit ekonomi dunia, yaitu …
a. Aspek demografi
b. Aspek kebudayaan
c. Aspek teknologi
d. Aspek keagamaan
e. Aspek ekonomi


Soal #121730 : IPA Tema 5 SD Kelas 5

Hewan berikt yang mengalami metamorfosis sempurna adalah . . . .

A. kupu-kupu dan nyamuk

B. kupu-kupu dan belalang

C. belalang dan nyamuk

D. nyamuk dan kecoak


Materi Latihan Soal Lainnya: