Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Kenyataan sosial yang merupakan wujud dari diferensiasi sosial berdasarkan suku bangsa adalah …
a. terjadinya konflik antar kelas yang berbeda
b. terjasin kerjasama antar kelas
c. masyarakat terdiri dari berbagai macam bahasa dan budaya
d. penghasilan yang diterima setiap suku bangsa berbeda-beda
e. meningkatnyaneppotisme karena sistem kekerabatan
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PH IPA 2 SMP Kelas 8 › Lihat soalPada permukaan air yang dijatuhkan batu, akan terbentuk riak gelombang. Jenis gelombang yang terbentuk adalah ….
A. Gelombang elektromagnetik
B. Gelombang berdiri
C. Gelombang transversal
D. Gelombang Longitudinal
Ujian Semester 1 Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 › Lihat soal
Prabawati beberapa hari tinggal bersedih karena kepergian suaminya untuk mencari nafkah tetapi, sahabat-sahabatnya membujuknya dengan menyuruhnya mencari seorang kekasih. Prabawati menetapkan untuk mencoba berbuat demkian, lalu berhias lah ia. Burung bayan betina mencoba mencegah perbuatan itu dengan memperlihatkan betapa salahnya kelakuan demikian. Tetapi, hasilnya ia hampir dipatahkan lehernya oleh prabawati. Untunglah ia menghindarinya.
Pesan moral yang tersirat dari penggalan cerita di atas adalah….
a. Sayangilah binatang peliharaan.
b. Jangan turuti bujukan menyesatkan.
c. Jangan menyakitipihak yang mau memperingati kesalahan kita.
d. Jadilah seorang suami yang mau bekerja keras.
e. Bersabarlah dengan siapa pun.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Bahasa Inggris SMP Kelas 9
- PTS 1 Tema 1 IPS SD Kelas 4
- IPAS Bab 4 SD Kelas 4
- Telinga, Hidung dan Kulit - IPA SD Kelas 4
- Ulangan Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Bahasa Jerman SMA Kelas 11
- PH Bahasa Indonesia Bab 2 SMP Kelas 7
- Penjaskes PJOK Tema 7 SD Kelas 1
- Konsep Ilmu Ekonomi - SMA Kelas 10
- Kuis 1 Biologi SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.