Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 12 / Ekonomi SMA Kelas 12

Apabila perusahaan mempunyai pendapatan jasa tahun 2019 sebesar Rp7.000.000,00 dan jumlah biaya yang dikeluarkan Rp2.500.000,00 sedang pemilik perusahaan mengambil uang untuk keperluan pribadi Rp500.000. Maka, laba bersih perusahaan pada tahun 2019 yang terlihat di kolom kertas kerja adalah ….

A. Rp4.000.000

B. Rp4.500.000

C. Rp5.000.000

D. Rp5.500.000

E. Rp7.000.000

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #68363 : Ujian Sekolah PPKn SMA Kelas 12

Pancasila sebagai ideologi terbuka mengandung nilai-nilai yang mampu beradabtasi dan menyesuaikan diri dengan perkembangan zaman dengan tetap mempertahankan nilai-nilai dasarnya, hal ini mengandung makna bahwa nilai-nilai dasar Pancasila harus tetap dipertahankan karena kalau sampai berubah Pancasila menjadi tidak berarti. Yang dimaksud dengan nilai-nilai dasar Pancasila adalah ….

A. Ketuhanan menurut dasar kemanusian yang adil dan beradab

B. Ketuhanan, Kemanusiaan, Persatuan, Kerakyatan, dan Keadilan

C. Toleransi antarumat beragama dan kepercayaan terhadap Tuhah YME

D. Kemanusiaan yang adil dan beradab mengutamakan persatuan Indonesia

E. Ketuhanan, keberadaban, persatuan Indonesia, kerakyatan, dan keadailan sosial


Soal #11661 : Ujian Semester 1 Bahasa Inggris SD / MI Kelas 6

Mrs. Ani buys fruits in the ….
a. Hospital
b. Fruit stail
c. Cashier
d. Newspaper stand


Materi Latihan Soal Lainnya: