Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Akhir – akhir ini sering terjadi konflik antar golongan demi suatu kepentingan. Berikut ini salah satu yang bukan faktor penyebabnya terjadi konflik disuatu daerah adalah . . . .
A. Stabilitas politik dan hankam yang tidak mantap
B. Pembagian keuangan pusat dan daerah yang tidak merata
C. Kepentingan golongan untuk mencari kekuasaan
D. Kesejahteraan yang meningkat setiap ada kerusuhan
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Peristiwa Penting Eropa - Sejarah SMA Kelas 11 › Lihat soalBeliau salah satu Tokoh Renaisance yang memiliki selogan COGITO ERGO SUM. Selogannya mempu mengajak rakyat eropa untuk mulai menggunakan rasional dan logikanya. Tokoh yang dimaksud ialah…
A. Rene Descartes
B. Thomas Hobes
C. Imannuel Kant
D. John Locke
E. Francis Bacon
Atom Partikel - Fisika SMP Kelas 9 › Lihat soal
Partikel penyusun atom yang bermuatan positif adalah ….
A. elekron
B. proton
C. nukleon
D. neutron
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Rosul - PAI SMP Kelas 8
- Sejarah Indonesia Bab 9 SMA Kelas 10
- Tema 6 SD Kelas 3
- UAS Prakarya SMP Kelas 7
- Bab Zakat - PAI SD Kelas 6
- Seni Musik - SMA Kelas 11
- Biologi SMA Kelas 10
- Kuis Akidah Akhlak MI Kelas 5
- PTS PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- PPKn Tema 1 SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.