Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Para pemimpin ASEAN sepakat membentuk masyarakat pasar di kawasan Asia Tenggara pada akhir 2015 yang dikenal dengan nama ….
A. APEC
B. OPEC
C. WTO
D. MEA
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sejarah Wajib SMA Kelas 11 › Lihat soalYang tidak termasuk Faktor yang mendorong timbulnya nasionalisme di Asia dan Afrika adalah….
A. Kemajuan bangsa Jepang dalam menguasai teknologi
B. penjajahan bangsa-bangsa barat.yang menimbulkan penderitaan dan kesengsaraan.
C. Munculnya kaum intelektual yang menjadi penggerak dan pemimpin pergerakan nasional.
D. Kemenangan Jepang atas Rusia tahun 1905 yang mendorong bangsa-bangsa di Asia dan Afrika bangkit melawan
E. Kenangan kejayaan masa lampau sebagai negara yang jaya, seperti Indonesia pada masa kejayaan Sriwijaya dan Majapahit.
Ujian Tengah Semester 1 Ganjil (UTS / MID) IPS SD / MI Kelas 5 › Lihat soal
Kota Jakarta, Bandung dan Padang termasuk wilayah Indonesia dengan pembagian waktu …
a. WITA
b. WIB
c. WIT
d. WIS
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPA Bab 1 & 2 SD Kelas 1 Kurikulum Merdeka
- PTS PLH Semester 2 Genap SD Kelas 3
- Hewan Ternak Peliharaan - Prakarya SMP Kelas 8
- SAS Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Ulangan PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 5
- PAS Bahasa Arab MI Kelas 3 Semester Genap
- Kuis PAI SD Kelas 4
- PAT TIK SMP Kelas 8
- Kuis Sosiologi 2 SMA Kelas 10
- Ulangan Harian Seni Budaya SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.