Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



★ Simulasi Tes Masuk SMP

Perhatikan sifat-sifat bangun datar di bawah ini!

1) Mempunyai dua pasang sisi sejajar

2) Keempat sisinya sama panjang

3) Sudut-sudut yang berhadapan sama besar

4) Mempunyai dua buah diagonal yang tegak lurus

Bangun datar yang memiliki sifat-sifat tersebut adalah ….

A. jajar genjang

B. belah ketupat

C. lingkaran

D. persegi

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Kenampakan Permukaan Bumi - IPA SD Kelas 3 › Lihat soal

Daerah yang tergenang air dan ditumbuhi oleh tumbuhan air disebut …

A. teluk

B. hulu

C. danau

D. rawa


Ujian Semester 1 Matematika SD / MI Kelas 4 › Lihat soal

Taksiran rendah ke ribuan terdekat dari 2.645 + 3.390 adalah ….
a. 5.000
b. 6.000
c. 7.000
d. 4.000


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.