Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / PTS Kimia SMA Kelas 10

Unsur A mempunyai 10 proton dan 12 netron, sedangkan unsur B mempunyai nomor massa 23 dan nomor atom 11. Kedua unsur tersebut termasuk ….

A. isotop

B. isotom

C. isobar

D. isoton

E. isomer

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Budi Pekerti - PAI SMK Kelas 10 › Lihat soal

Tidak akan berfungsi pengakuan iman tanpa di buktikan dengan perbuatan karena keberadaan iman adalah … .

A. membentuk manusia memiliki karakter mumpuni

B. mengantarkan manusia untuk memiliki

C. mengarahkan manusia agar mampu memiliki pribadi yang shaleh

D. menjadi manusia yang selalu ingat tentang siapa dirinya sebagai mahluk hidup

E. membentuk manusia tangguh yang memiliki kepribadian yang utuh dan kuat


PAS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 Semester Ganjil › Lihat soal

Perbedaan antara teks anekdot dan teks humor yang tidak tepat adalah …

A. Teks anekdot terdapat sindiran secara tidak langsung, sedangkan teks humor tidak ada

B. Teks humor tidak ada hikmah, sedangkan teks anekdot terdapat hikmah atau pelajaran

C. Teks humor tidak terdapat partisipan yang biasanya orang penting, sedangkan anekdot ada

D. Teks anekdot terdapat kritik, sedangka humor hanya menghibur


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.