Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Cermatilah kalimat penutup surat lamaran berikut!
….
Atas diterimanya lamaran ini saya ucapkan terima kasih
Perbaikan yang tepat untuk kalimat penutup surat lamaran tersebut adalah….
A. Atas diterimanya surat ini, saya sangat berterima kasih.
B. Atas penerimaan sebagai karyawan Bapak, saya berterima kasih.
C. Atas perhatian Bapak, saya ucapkan banyak terima kasih.
D. Atas perhatian Bapak, saya mengucapkan terima kasih.
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PAS IPS SD Kelas 5 › Lihat soalSelama lebih dari 300 tahun Indonesia dijajah Belanda. Berbagai perlawanan dilakukan oleh rakyat Indonesia,tetapi selalu mengalami kegagalan. Hal tersebut disebabkan oleh ….
A. Rakyat Indonesia berebut kekuasaan
B. Yang berjuang hanya rakyat jelata
C. Wilayah Indonesia terlalu luas
D. Perlawanan masih bersifat kedaerahan
USBN IPS SMP Kelas 9 Tahun Pelajaran 2020/2021 › Lihat soal
Faktor yang berpengaruh terhadap dinamika penduduk di suatu wilayah adalah
A. migrasi, transmigrasi, dan urbanisasi
B. kelahiran, urbanisasi, dan transmigrasi
C. kelahiran, kematian, dan migrasi
D. kematian, migrasi, dan urbanisasi
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bahasa Jawa SMP Kelas 9
- Kuis IPA Tema 1 SD Kelas 5
- PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 4
- IPA Tema 1 dan 2 SD Kelas 6
- Bahasa Jawa SD Kelas 1 Kurikulum Merdeka
- Bunyi - IPAS SD Kelas 5
- PH SarPras SMK Kelas 11
- Tema 6 Subtema 4 SD Kelas 1
- PH 2 PAI SD Kelas 2
- UTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 Semester 2 Genap
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.