Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Tanda-tanda kiamat ada yang besar dan ada yang kecil. Berikut ini termasuk tanda-tanda yang besar, kecuali … .
A. munculnya dajjal
B. matahari terbit dari barat
C. banyak terjadi gempa bumi
D. turunnya Nabi Isa ‘Alaihissalam
E. seluruh manusia dalam kondisi kafir
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
IPA SD Kelas 6 › Lihat soalBanyak rumah yang sekarang dilengkapi pendingin ruangan. Penggunaan pendingin ruangan misal saat siang hari termasuk salah satu perilaku yang boros listrik.
Untuk mengganti penggunaan listrik pendingin ruangan tersebut, dapat dilakukan dengan cara ….
_
A. membuka jendela rumah agar angin dapat masuk ruangan
B. mengganti dengan kipas angin yang berukuran besar
C. menutup jendela dan pintu rumah
D. duduk di bawah pohon rindang
Ulangan Bahasa Arab MA Kelas 10 › Lihat soal
Angka “8” dalam bahasa arab disebut ?
A. أَرْبَعَةٌ
B. سَبْعَةٌ
C. تِسْعَةٌ
D. وَاحِدٌ
Materi Latihan Soal Lainnya:
- ASEAN - IPS SD Kelas 6
- Tema 8 SD Kelas 4
- UTS Penjaskes PJOK SD Kelas 6 Semester Genap
- PTS Sosiologi SMA Kelas 11
- PAS IPA Semester Ganjil SD Kelas 6
- PAS PAI SD Kelas 3
- PPKn Tema 1 SD Kelas 5
- UAS Matematika Semester 2 Genap SD Kelas 5
- Tema 8 SD Kelas 5
- Penjas PJOK SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.