Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Tokoh humanis yang menentang sistem tanam paksa di lndonesia dengan menggunakan nama samara Multatuli adalah ….
a. P. Markus
b. Dr. Edward Douwes dekker
c. Van de Venter
d. Baron van Hoevel
e. L. Vitalis
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Kimia SMA Kelas 10 › Lihat soalKonfigurasi atom kalsium dengan nomor atom 20 adalah …
A. 2 8 8 2
B. 2 8 2 8
C. 2 2 8 8
D. 8 8 2 2
E. 8 2 2 8
Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPA SD / MI Kelas 5 › Lihat soal
Salah satu sifat magnet adalah dapat menarik benda tertentu. Bagian magnet yang memiliki kekuatan terbesar untuk menarik benda magnetik adalah ….
a. pinggirnya
b. sisi-sisinya
c. kutub-kutubnya
d. tengahnya
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Persiapan PAT PAI SD Kelas 5
- Sistem Ekskresi - Biologi SMA Kelas 11
- Teks Drama - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Bahasa Arab MI Kelas 1
- Nabi Yaqub - PAI SD Kelas 2
- Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 5
- Pendidikan Kewarganegaraan SMA Kelas 10
- PAT Bahasa Jawa SD Kelas 4
- Bahasa Inggris SMP Kelas 7
- TryOut CPNS
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.