Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Pendekatan, Konsep dan Prinsip Geografi - SMA Kelas 10

Pengiriman surat suara pemilu ke suatu distrik di Provinsi Papua Barat dilakukan dengan menggunakan helikopter dan dilanjutkan berjalan kaki sejauh 30 km dengan medan yang sangat berat, berbeda di daerah perkotaan yang hanya memerlukan waktu yang singkat dengan transportasi yang baik.

Konsep geografi yang digunakan untuk memahami fenomena tersebut adalah…
_____
A. Konsep lokasi

B. Konsep pola

C. Konsep keterjangkauan

D. Konsep keterkaitan keruangan

E. Konsep morfologi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #15257 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Geografi SMA Kelas 11

Manusia sedang menghadapi situasi makin meningkatnya kelangkaan sumber daya alam. Pernyataan di atas dikemukakan oleh ….
a. Andre Gorz
b. Parlan
c. Subagjo
d. Adam Smith
e. Club of Rome


Soal #138152 : Ulangan Sejarah SMA Kelas 10 Semester Genap

Dalam diplomasi dengan berbagai kekuatan besar di dunia, Kerajaan Aceh termasuk kerajaan modern yang paling maju dalam berdiplomasi, hal ini dibuktikan dengan….

A. kemauan Aceh berada di bawah perlindungan Perancis

B. Usaha Aceh menjalin kerjasama dan diplomasi dengan kekaisaran Turki Usmani

C. Aceh menjadi pusat kekuasaan Islam di Nusantara

D. Aceh menjalin kerjasama dengan Amerika Serikat

E. Para diplomat Aceh sempat menjadi tamu kehormatan di Istana Presiden AS


Materi Latihan Soal Lainnya: