Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : Struktur & Fungsi Rangka

Berdasarkan bentuknya, tulang dibedakan menjadi 3 yaitu …
A. Tulang kepala, tulang tubuh, dan tulang anggota gerak
B. Tulang tengkorak, tulang belakang, dan tulang anggota gerak
C. Tulang pipa, tulang pipih, dan tulang pendek
D. Tulang poros, tulang anggota gerak atas, dan tulang anggota gerak bawah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #138257 : Sistem Pernafasan - Biologi SMA Kelas 11

selaput pembungkus pada paru-paru disebut dengan …

A. pleura

B. alveolus

C. bronkiolus

D. diafragma

E. bronkus


Soal #10143 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 6

Kegiatan menjual barang ke luar negeri disebut ….
a. Impor
b. Ekspor
c. Produksi
d. Konsumsi


Materi Latihan Soal Lainnya: