Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 12 / Metabolisme (Enzim dan Katabolisme)

Pernyataan-pernyataan di bawah ini merupakan proses yang terjadi dalam metabolisme

1) penguraian senyawa kompleks menjadi senyawa sederhana

2) penyusunan senyawa sederhana menjadi senyawa kompleks

3) menghasilkan energi

4) memerlukan energi

Pernyataan yang berkaitan dengan katabolisme adalah ….

(A) 1, 2, dan 3

(B) 1 dan 3

(C) 2 dan 4

(D) 4 saja

(E) 1,2,3 dan 4

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Teks Lamaran Pekerjaan - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12 › Lihat soal

Penulisan Lampiran yang benar dalam pembuatan surat lamaran pekerjaan adalah….

A. lampiran : 1 bendel

B. Lamp. : 5 bendel

C. Lamp. : 5 lembar

D. Lampiran : 7 berkas

E. lampiran : 5 berkas


Matematika SMA Kelas 12 › Lihat soal

Diberikan angka {1,2,3,4,5,7} Dari bilangan-bilangan tersebut akan disusun ratusan ganjil dengan syarat tidak boleh ada angka yang berulang. Susunan yang mungkin dapat terbentuk adalah …

A. 40 Bilangan

B. 60 Bilangan

C. 80 Bilangan

D. 90 Bilangan

E. 12 Bilangan


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.