Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 12 / Metabolisme (Enzim dan Katabolisme)

Pernyataan yang paling tepat mengenai persamaan antara fermentasi asam laktat dan fermentasi alkohol adalah ….

(A) fermentasi asam laktat dan alkohol sama-sama berlangsung di mitokondria

(B) fermentasi asam laktat dan fermentasi alkohol menghasilkan energi yang sama besar yaitu 36 ATP

(C) fermentasi alkohol dan asam laktat di awali dengan proses pemecahan glukosa menjadi piruvat

(D) fermentasi alkohol dan asam laktat, keduanya menghasilkan senyawa karbondioksida

(E) fermentasi alkohol dan fermentasi asam laktat berlangsung bila ada bantuan oksigen

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #90368 : PTS Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 7

Dibawah ini yang termasuk limbah lunak anorganik adalah…

A. limbah jerami

B. limbah kertas

C. limbah kulit jagung

D. limbah plastik kemasan


Soal #135177 : Kuis Bahasa Mandarin SD Kelas 4

huruf 打电话 memiliki arti

A. telepon

B. telepon genggam

C. menelepon

D. berbicara


Materi Latihan Soal Lainnya: