Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Musik yang dimainkan dengan alat musik saja, tanpa ada penyanyinya disebut….
a. musik tradisional
b. konser
c. instrumentalia
d. musik kreasi
e. musik modern
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PPKn SMA Kelas 12 › Lihat soalKekuasaan yang berhubungan dengan penyelenggaraan pemeriksaan atas pengelolaan dan tanggung jawab tentang keuangan negara adalah . . .
A. Moneter
B. Legislatif
C. Yudikatif
D. Eksaminatif
PAS Biologi SMA Kelas 11 › Lihat soal
Susunan lapisan tulang dari arah luar ke dalam terdiri atas
A. Periosteum-tulang kompak-tulang spons-sumsum tulang-endosteum
B. Sumsum tulang-endosteum-tulang spons-tulang kompak-periosteum
C. Periosteum-tulang kompak-tulang spons-endosteum-sumsum tulang
D. Periosteum-tulang spons-tulang kompak-endosteum-sumsum tulang
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Harian Penjas PJOK SMP Kelas 8
- PTS Bahasa Inggris Semester 2 Genap SD Kelas 6
- Tes IPA SD Kelas 6
- Kuis PAT PAI SD Kelas 3
- PAS TIK SMP Kelas 9
- Bab Wudhu - PAI SD Kelas 2
- Ulangan PPKn Tema 7 SD Kelas 4
- UH PAI 1 SMP Kelas 7
- PAT Antropologi SMA Kelas 11
- PTS 1 IPA SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.