Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Ujian Semester 2 Ekonomi SMA Kelas 10

Diketahui pendapatan nasional tahun 2014 suatu negara adalah sebagai berikut.
GNP Rp 400.000,00
Penyusutan barang modal Rp 40.000,00

Pajak tidak langsung Rp 15.000,00
Transfer paymen Rp 5.000,00
Pajak langsung Rp 10.000,00
Berdasarkan data tersebut, maka besarnya pendpaatan perseorangan adalah…
a. Rp 340.000,00
b. Rp 350.000,00
c. Rp 360.000,00
d. Rp 345.000,00
e. Rp 355.000,00

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #70677 : IPS Tema 8 SD Kelas 6

Negara ini punya mata uang bernama BAHT. negara teersebut adalah ……

A. Thailand

B. Filipina

C. Brunei

D. Malaysia


Soal #144619 : STS IPAS SD Kelas 5 Semester Ganjil

Apa yang dimaksud dengan daur makanan dalam ekosistem?

A. Cara hewan berburu makanan

B. Rantai makanan yang menunjukkan siapa yang memakan siapa

C. Cara tumbuhan membuat makanan

D. Cara manusia memasak makanan


Materi Latihan Soal Lainnya: