Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Membela negara dalam kondisi damai dapat dilakukan dengan….
a. bekerja keras untuk masa depannya
b. menjaga kebersihan lingkungan
c. menolak pengaruh budaya luar
d. mempertahankan Pancasila dan UUD
e. memanggul senjata saat melakukan ronda
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9 › Lihat soalDiketahui persamaan kuadrat 3x2 – 8x + 1 = 0. Nilai diskriminan persamaan tersebut adalah ….
A. 76
B. 64
C. 54
D. 52
Ulangan Tengah Semester PAI SMP Kelas 8 › Lihat soal
Perbuatan kebajikan yang dilakukan secara ikhlas dengan mengharapkan ridha Allah SWT dan mendatangkan pahala bagi pelakunya meskipun ia telah meninggal disebut ….
A. Amal Jariyah.
B. Amal nafiah.
C. Amal nafsiyah.
D. Amal jamaah.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 4
- Kuis TIK SMP Kelas 7
- Tema 5 Subtema 3 SD Kelas 3
- Seni Budaya Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 6
- IPA Biologi SMP Kelas 8
- Kuis Harian Sejarah SMA Kelas 10
- PH TIK SMP Kelas 7
- Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MTs Kelas 8
- Ulangan PPKn SD Kelas 4
- PPKn Tema 8 SD Kelas 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.