Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Dibawah ini beberapa sifat zat
(1) Gaya tarik menarik partikel sangat lemah
(2) Volumenya tetap
(3) Susunan partikel teratur
(4) Bentuknya sesuai wadahnya
(5) Letak partikelnya berjauhan
Dari sifat-sifat diatas yang merupakan sifat zat gas ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1), (3), dan (4)
B. (1), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (5)
D. (3), (4), dan (5)
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Prakarya SMA Kelas 12
- PAS Matematika SMA Kelas 10
- Al-Quran Hadits MI Kelas 5 Semester 1
- Besaran, Satuan dan Dimensi - Fisika SMA Kelas 10
- Teks Berita - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka
- Pernikahan dalam Islam - PAI SMA Kelas 12
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
- Hijrah Nabi Muhammad - PAI SD Kelas 4
- Administrasi Infrastruktur Jaringan (AIJ) - TIK SMK TKJ Kelas 12
- Bilangan Berpangkat - Matematika SMA Kelas 10
- Teknologi Kontruksi Miniatur Rumah - Prakarya SMP Kelas 7
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Etos Kerja - PAI SMA Kelas 10
- Pidato - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Teks Iklan, Slogan dan Poster - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Berpikir Komputasional - TIK SMA Kelas 10
- Pranatacara - Bahasa Jawa SMA Kelas 12
- Ide Pokok - Bahasa Indonesia SD Kelas 3
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
Preview soal lainnya:
Perumusan dan Pengesahan Dasar Negara - PPKn SMP Kelas 7 › Lihat soalHasil sidang pertama PPKI yang berlangsung tanggal 18 Agustus 1945 menghasilkan tiga keputusan …, kecuali
A. menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
B. memilih Presiden dan wakil Presiden Pertama
C. membentuk sebuah komite nasional sebagai pembantu presiden
D. mengesahkan lambang Garuda Pancasila
UAS Tema 3 SD Kelas 2 › Lihat soal
Dayu membeli buku tulis seharga Rp3.000,00. Ia membayar dengan uang Rp10.000,00. uang kembalian Dayu adalah….
A. Rp3.000,00
B. Rp5.000,00
C. Rp7.000,00
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPA Tema 2 Subtema 2 SD Kelas 6
- Tema 5 SD Kelas 2
- PTS Pendidikan Lingkungan Budaya Jakarta SD Kelas 6
- Tema 4 SD Kelas 4
- Keberagaman Suku, Agama, RAS dan Antar Golongan - PPKn SMP Kelas 7
- PAT Bahasa Indonesia Tema 8 SD Kelas 4
- Statistik
- Tugas PAI SD Kelas 5
- UH Prakarya SMP Kelas 8
- Bahasa Indonesia Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.