Ali adalah anak ke-4 dari empat bersaudara. Ayahnya adalah seorang petani yang memiliki lahan di desanya. Sementara itu, ibunya berprofesi sebagai pegadang ikan di pasar. Saat ditanya oleh gurunya di kelas 1 SD tentang cita-cita, Ali mengatakan ingin menjadi guru. Namun, di sisi lain, ia juga ingin menjadi polisi agar bisa mengalahkan penjahat. Kakanya Ali ada tiga. Kakak pertama namanya Ijat. Cita-citanya menjadi pengusaha baju. Sementara itu, kakak keduanya bernama Kamila ingin menjadi dokter. Yang cukup unik adalah kakak ketiga dari Ali yang bernama Ananda. Katanya, ia ingin menjadi pasien dari Kamila agar bisa bertemu setiap hari.
Apa cita-cita Ali?
A. Guru dan polisi
B. Tentara
C. Dosen
Pilih jawaban kamu:

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #38880 : Tema 3 - IPA SD Kelas 6Rangkaian seperti gambar sering digunakan di rumah, berikut kelebihannya yang tepat yaitu … .
A. nyala lampu lebih redup
B. nyala lampu bisa disesuaikan
C. jika satu lampu dimatikan lampu lain tetap menyala
D. lebih hemat penggunaan saklar
› Soal #22538 : Grammar
Although the alcohol level in beer ___ ranges from 4-7%, it can go as high as 15%.
a. usual
b. unusual
c. usually
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Daur Hidup Hewan - IPA SD Kelas 4
- PTS IPA SD Kelas 4
- Penilaian Harian Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Kuis Geografi SMA Kelas 11
- IPA Daur Hidup Hewan SD Kelas 4
- Sejarah Peminatan SMA Kelas 11
- Kondisi Masyarakat Arab - Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 3
- Pelajaran 5 PAI SD Kelas 4
- Bahasa Indonesia Materi Teks Berita SMP Kelas 8
- Kedudukan dan Fungsi Pancasila - PPKn Bab 1 SMP Kelas 8