Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Di lading Pak Tri, terdapat tanaman sayur bayam, kangkung dan sawi hijau. Di sela-selanya tumbuh rumput liar. Ditemukan juga hewan bekicot, bunglon, belalang, dan burung emprit. Agar daun tanamannya tidak berlubang-lubang akibat dimakan hewan, organisme yang harus disingkirkan adalah……
A. bunglon dan bekicot
B. bekicot dan belalang
C. rumput liar dan belalang
D. rumput liar dan kangkung
E. belalang dan burung emprit
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Soal #35705Ibu masak ing pawon. Tembung ing klebu jenis tembung....
A. penggandheng
B. aran
C. sesuli
D. kriya
Soal #35706
Bendugan Karagkates banyune isih agung ora....
A. asat
B. angok
C. garing
D. entek
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Assesment TIK SD Keals 6 Semester 1
- Sumatif Seni Budaya SMA Kelas 11 Semester Ganjil
- Ulangan Sejarah SMA Kelas 10 Semester 1
- Kuis Geografi SMA Kelas 11 Semester Ganjil
- Sumatif Geografi SMA Kelas 12 Semester Ganjil
- PTS Seni Budaya SD Kelas 5 Semester 1
- Kuis Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Bahasa Jepang 1 SMA Kelas 11
- Pengklasifikasian Makhluk Hidup - Biologi SMA Kelas 12
- Mid Bahasa Jepang SMA Kelas 12 Semester Ganjil
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.