Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Kerajaan Sriwijaya terletak di …
A. Kalimantan
B. Sumatera
C. Bali
D. Jawa
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
UTS IPA SMP Kelas 7 › Lihat soalSuatu jaringan mempunyai ciri-ciri: terdapat pada batang tumbuhan dikotil, berbentuk melingkar, terletak diantara floem dan xylem, dan termasuk jaringan meristematik.
Berdasarkan ciri-ciri yang telah disebutkan, nama dan fungsi jaringan tersebut adalah ….
A. endodermis, berfungsi untuk mengalami diferensiasi.
B. pita kaspari, berfungsi untuk mencegah air masuk melintasi dinding sel
C. kambium, berfungsi untuk pertumbuhan sekunder
D. kolenkim, berfungsi sebagai penguat organ yang masih mengalami perkembangan
PH PPKn SMA Kelas 11 › Lihat soal
Dalam kehidupan yang demokratis ini, masyarakat bebas mengemukakan pendapatnya selama tidak bertentangan dengan hukum dan nilai norma yang berlaku dalam masyarakat. Hal ini sesuai dengan prinsip persatuan dan kesatuan, yaitu ….
A. Bebas yang bertanggung jawab
B. Bebas yang beretika
C. Bebas yang normatif
D. Bebas yang kreatif
E. Bebas yang demokratis
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UH PPKn SMP Kelas 8
- STS IPAS SMK Kelas 10 Semester Genap
- Bab 8 (Aktifitas Air) LKS PJOK SD Kelas 4
- PTS IPS SMP Kelas 7 Semester 1 Ganjil
- Penilaian Harian PPKn SMP Kelas 9
- Puasa Ramadhan - Fiqih MI Kelas 3
- Penjas PJOK Bab 1, 2, 3 SMP Kelas 8
- Kuis Sejarah SMA Kelas 11
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- PAS Bahasa Mandarin SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.