Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Kami melakukan perjalanan ke Gua Pindul, Yogyakarta. Kami berangkat dari sekolah pukul 05.00 . Selama perjalanan kami disuguhi pemandangan hijau. Udara panas tak mengurangi kegembiraan kami menikmati perjalanan. Kami tiba di areal Gua Pindul kira-kira pukul 13.00.
Pola penyajian teks tersebut adalah….
A. dikembangkan dengan urutan tempat
B. dikembangkan dengan urutan sebab akibat
C. dikembangkan dengan urutan topik
D. dikembangkan dengan urutan waktu
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Kuis PPKn Tema 1 Sub Tema 1 SD Kelas 5 › Lihat soalMelaksanakan hasil keputusan musyawarah secara bertanggung jawab sesuai dengan pengamalan Pancasila sila …
A. satu
B. dua
C. tiga
D. empat
PTS Seni Budaya SMA Kelas 11 › Lihat soal
Gerakan tarian yang menggunakan keindahan dinamakan dengan gerak …
A. Imitatif
B. Maknawi
C. Estetik
D. Kreatif
E. Gerak ikutan
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PPKn Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 3
- UH Sejarah 1 SMA Kelas 10
- Sistem Sirkulasi - Biologi SMA Kelas 11
- Buku Fiksi - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
- Matematika SD Kelas 4
- Akuntansi SMA Kelas 12
- UAS Ekonomi SMA Kelas 11
- Bahasa Jawa SD Kelas 3 Tema 1
- PTS Bahasa Sunda SD Kelas 5
- BAB 1 - PAI SD Kelas 1
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.