Perhatikan kutipan artikel berikut!
Fahmi menjelaskan, tawaran uang tebusan ini menegaskan komitmen Pemerintah untuk membebaskan sandera dengan upaya damai dan persuasif.
Sumber: Kompas, 5 Juli 2023
Makna kata sandera dalam kutipan artikel tersebut adalah ….
A. Bentuk pemaksaan kehendak dengan menjadikan orang sebagai jaminan
B. Kekerasan yang dilakukan terhadap seseorang secara melawan hukum
C. Sebuah pihak yang menuntut pihak lain
D. Sejumlah uang untuk membebaskan seseorang
E. Orang yang ditawan dan dijadikan jaminan

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #73137 : TPM Bahasa Inggris SMP Kelas 8You ………. be quiet in the library.
A. must
B. mustn’t
C. should
D. shouldn’t
› Soal #92131 : PAS IPA Semester 2 Genap SD Kelas 5
Air di bumi tidak pernah habis walaupun terus-menerus digunakan. Hal ini disebabkan air mengalami . . . .
A. pengurangan
B. penambahan
C. perputaran
D. percampuran
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Senam Lantai - Penjas PJOK SD Kelas 5
- Penyelenggaraan Pameran Seni Karya Rupa - Seni Budaya SMA Kelas 12
- Tes Diagnostik SD Kelas 4
- PH Prakarya SMP Kelas 9
- PH 2 IPA SMP Kelas 9
- Keteladanan Rosulullah dan Sahabat - PAI SD Kelas 6
- Try Out Tema 7 SD Kelas 6
- PAI Bab 10 SMA Kelas 11
- Fiqih MTs Kelas 9
- Kebutuhan - IPS SMP Kelas 7