Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / Remedial Sosiologi SMA Kelas 11 Semester 1

Kelompok sosial dalam masyarakat dapat dibedakan dalam beberapa bentuk dengan ciri berbeda. Kelompok sosial yang memiliki intensitas tatap muka tinggi, bersifat permanen, dan membangun interaksi sosial berdasarkan unsur afeksi (kasih sayang) menunjukkan ciri kelompok … .

A. Sekunder

B. Formal

C. Primer

D. Gesellschaft

E. Paguyuban

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #156518 : PAT IPS SMP Kelas 8

lembaga yang melakukan kegiatan ekspor-impor disebut…..

A. RTK

B. RTP

C. RTPM

D. RTLN


Soal #74564 : PAT Fisika SMA Kelas 11

Diketahui persamaan gelombang berjalan Yp = 0,05 sin (100πt – 0,02x), dengan y dan x dalam meter, t dalam sekon. Maka :

1) Amplitudo gelombang 5 cm

2) Frekuensi gelombang 50 Hz

3) Panjang gelombang 100π m

4) Cepat rambat gelombang 2π m/s

Pernyataan yang benar adalah ….

A. 1), 2), dan 3)

B. 1) dan 3)

C. 2) dan 4)

D. 4) saja

E. 1), 2), 3), dan 4)


Materi Latihan Soal Lainnya: