Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 11 / SAS Sosiologi SMA Kelas 11 Semester Ganjil

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut !

1) Memiliki pola interaksi

2) Adanya kesadaran sebagai bagian dari kelompok yang bersangkutan

3) Pihak yang berinteraksi mendefinisikan dirinya sebagai anggota kelompok

4) Ada faktor pengikat yang dimiliki bersama oleh anggota-anggota kelompok

5) Pihak yang berinteraksi didefinisikan oleh orang lain sebagai anggota kelompok

6) Ada hubungan timbal balik antara anggota yang satu dengan anggota yang lainnya dalam kelompok itu

Dari pernyataan-pernyataan tersebut di atas, yang menjadi syarat suatu kelompok sosial adalah nomor… .

A. 1), 2), dan 3)

B. 4), 5), dan 6)

C. 1), 3), dan 5)

D. 2), 4), dan 6)

E. 3), 5), dan 6)

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

PMS Biologi SMA Kelas 12 › Lihat soal

Dua stek batang tanaman mawar ditanam pada 2 pot (A dan B) dengan media tanam sekam padi. Setelah tumbuh tunas pada pot A diberi pupuk urea, sedangkan pada pot B tidak diberi pupuk urea. Setelah satu bulan ternyata tanaman mawar pada pot A tumbuh lebih cepat daripada tanaman pot B. Komponen pupuk urea yang menyebabkan peningkatan pertumbuhan tanaman mawar adalah …

A. Fosfor

B. Sulfur

C. Nitrogen

D. Hydrogen

E. Karbon


Tema 1 Subtema 2 - IPA SD Kelas 4 › Lihat soal

Dibawah ini yang termasuk gangguan pada telinga adalah . . . .

A. panu

B. congek

C. hepatitis

D. meningitis


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.